Bakti Mulya: Jurnal Pengabdian dan Pendampingan Masyarakat http://jurnal.stainidaeladabi.ac.id/index.php/baktimulya <p><strong>Bakti Mulya: Jurnal Pengabdian dan Pendampingan Masyarakat</strong> merupakan jurnal yang diterbitkan oleh STAI Nida El-Adabi, bekerjasama dengan LP2M STAI Nida El-Adabi Bogor. Jurnal <strong>Bakti Mulya</strong> terbit 2 kali dalam setahun (Mei dan November). Scope kajian Jurnal <strong>Bakti Mulya</strong> adalah hasil-hasil pengabdian (pendampingan) kepada masyarakat yang berbasis riset dengan tema berikut: (1). <span style="font-size: 0.875rem;">Pemberdayaan masyarakat atau kelompok profesi tertentu; (2). </span><span style="font-size: 0.875rem;">Pemberdayaan keluarga; (3). </span><span style="font-size: 0.875rem;">Pengembangan madrasah; (4). </span><span style="font-size: 0.875rem;">Penerapan teknologi tepat guna; (6). </span><span style="font-size: 0.875rem;">Pendidikan untuk pembangunan berkelanjutan; dan (6). </span><span style="font-size: 0.875rem;">Program pelatihan.</span></p> LP2M STAI Nida El-Adabi Bogor en-US Bakti Mulya: Jurnal Pengabdian dan Pendampingan Masyarakat PENDAMPINGAN UMKM DALAM PROSES PEMASARAN ONLINE DI DESA RENGASJAJAR, CIGUDEG, BOGOR http://jurnal.stainidaeladabi.ac.id/index.php/baktimulya/article/view/85 <p><em>Tulisan ini menyoroti pentingnya kolaborasi antara perguruan tinggi, UMKM, dan pemerintah dalam mendukung program PKM STAI Nida El-Adabi Bogor yang berfokus pada pendampingan UMKM di Desa Rengasjajar Cigudeg Bogor. Hal ini memberikan dukungan yang lebih kuat bagi pengembangan ekonomi lokal dan pemberdayaan komunitas. Selain itu juga bertujuan untuk menganalisis pengalaman peneliti dari STAI Nida El-Adabi Bogor dalam melakukan pendampingan UMKM di Desa Rengasjajar Cigudeg Bogor dan dampaknya terhadap perkembangan UMKM serta pemberdayaan masyarakat di Desa Rengasjajar Cigudeg Bogor. Data dikumpulkan melalui observasi lapangan dan analisis dokumen terkait. Dalam konteks UMKM, pendampingan yang dilakukan oleh pelaksana program PKM STAI Nida El-Adabi Bogor berkontribusi positif terhadap peningkatan produktivitas dan daya saing UMKM di Desa Rengasjajar Cigudeg Bogor. Selain itu, pendampingan ini juga membantu UMKM di Desa Rengasjajar Cigudeg Bogor dalam mengatasi beberapa masalah seperti pemasaran, dan pengembangan produk. Dampak positif ini juga meluas ke masyarakat lokal, dengan menciptakan peluang kerja baru dan meningkatkan kesejahteraan ekonomi masyarakat. Kesimpulannya, pendampingan UMKM di Desa Rengasjajar Cigudeg Bogor oleh mahasiswa PKM STAI Nida El-Adabi Bogor memiliki potensi besar untuk meningkatkan kualitas bisnis UMKM.</em></p> Sutarto Nanda Nanda permana setiawan Hasiolan Gusmiantoro Siti Nurawaliah Anisa Zahra Dian Primadana Sugihharti Muhammad Ichwan Al Aziz Copyright (c) 2024 Bakti Mulya: Jurnal Pengabdian dan Pendampingan Masyarakat 2024-05-17 2024-05-17 2 1 19 37 PPELATIHAN DAN PENDAMPINGAN BACA TULIS AL-QUR’AN DENGAN METODE LISBA RIHLATI DI SMP NEGERI 11 TANGERANG SELATAN http://jurnal.stainidaeladabi.ac.id/index.php/baktimulya/article/view/112 <p><em>Pelatihan dan Pendampingan Baca Tulis Al-Qur’an dengan metode Lisba Rihlati dilaksanakan di lingkungan masyarakat Sekolah Menengah Pertama Negeri 11 Tangerang Selatan yang berlangsung selama kurang lebih satu setengah bulan yaitu mulai tanggal 24 Juli sampai dengan 11 September 2023. </em><em>Kegiatan pelatihan ini mendapat respon positif dari berbagai pihak terutama oleh Kepala Sekolah dan staff guru PAI SMP Negeri Tangerang Selatan. Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah untuk menunjang pembelajaran Al-Qur’an SMP Negeri 11 Tangerang Selatan agar para siswa mampu fasih, hafal, dan mandiri dalam pembelajaran baca tulis Al-Qur’an serta menjadi percontohan bagi sekolah negeri yang lain. Sebagai sekolah percontohan bagi sekolah negeri yang lain, maka kami juga mengadakan pelatihan terhadap guru-guru PAI tingkat menengah pertama di gugus 06 Tangerang Selatan. Metode yang digunakan dalam program ini yaitu pendampingan proses belajar secara ekslusif dan menerapkan metode yang menyenangkan misalnya dengan pemberian dan penyajian nyanyian melalui Pedoman yang diberikan tentang ilmu tajwid, makhorijul huruf, metode tulis dan baca Rihlati untuk memudahkan dalam proses pembelajaran. Sehingga siswa mampu belajar dan memahami materi dengan tenang dan menyenangkan. </em></p> Yulia rasy Pahruroji Devie Fransisca Rihlah Yusnidar Copyright (c) 2024 Bakti Mulya: Jurnal Pengabdian dan Pendampingan Masyarakat 2024-05-08 2024-05-08 2 1 1 11 PELATIHAN DAN PENDAMPINGAN TERHADAP TENAGA PENDIDIK DALAM MEMBERIKAN MATERI BACA TULIS AL-QUR'AN UNTUK ANAK-ANAK DAN ORANG DEWASA DI KECAMATAN CIGUDEG http://jurnal.stainidaeladabi.ac.id/index.php/baktimulya/article/view/94 <p><em>Sebagai ujung tombak dalam menyampaikan ilmu, khususnya ilmu agama, masih banyak para tenaga pendidik menggunakan metode-metode mengajar yang kurang memenuhi standar sebagai pendidik. Atas dasar ini maka pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas mengajar kepada tenaga pendidik di Madrasah Al–Iqra, Jl. Raya Sudamanik Kp. Lebakwangi Lapangan, Dusun 01, R</em><em>T.</em><em> 02</em> <em>R</em><em>W</em><em> 01 Des</em><em>a</em><em> Rengasjajar, Kecamatan Cigudeg, Kabupaten Bogor. Metode pengajaran di Madrasah ini masih menggunakan metode otodidak bukan metode yang didapatkan dari teori-teori di perguruan tinggi. Atas dasar ini, penulis memberikan pelatihan dan pendampingan terhadap tenaga pendidik </em><em>dengan menggunakan metode Action To On The Spot. O</em><em>leh sebab itulah, penulis mengajak, mengedukasi, memberikan penyuluhan dan pelatihan kepada para tenaga pendidik. Tujuan utama</em> <em>pelatihan ini adalah berdaya gunanya para tenaga pendidik sehingga menghasilkan Sumber Daya Manuisa yang lebih baik. </em></p> Muhidin Albantanie Warmin Nurwahidah Siti Hikmah Siti Hotimah Ulan Tarsih Copyright (c) 2024 Bakti Mulya: Jurnal Pengabdian dan Pendampingan Masyarakat 2024-05-10 2024-05-10 2 1 12 18